MAU (Modern, Agamis, Unggul)
Terinspirasi oleh julukan Indonesia sebagai Zamrud Khatulistiwa, SMK Diponegoro Karanganyar (SMEDIP) diharapkan menjadi representasi kecil dari kesuburan dan kehijauan negara di garis khatulistiwa. Layaknya zamrud yang berharga, SMEDIP berupaya menjadi lembaga pendidikan yang modern, agamis, dan unggul dalam membentuk generasi muda yang berkualitas. Dengan visi dan misi yang kuat, SMEDIP bertekad menjadi cerminan kecil dari keindahan dan potensi besar bangsa Indonesia.
TJKT
Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi
TO
Teknik Otomotif
AT
Agribisnis Tanaman / Smart Farming
BDP
Broadcasting dan Perfilman
Terbaru dari channel SMK Diponegoro Karanganyar dan BDP TV
Informasi Terbaru
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH (PKKS) SMK DIPONEGORO KARANGANYAR
Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda di SMK Diponegoro Karanganyar 28 Oktober 2024
Khotmil Qur'an di SMK Diponegoro Karanganyar, Wujudkan Keberkahan dan Kebersamaan
PERINGATAN HARI SANTRI TAHUN 2024
PELEPASAN SISWA MAGANG JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF KE CV. LAKSANA KORSERI SEMARANG
SOSIALISASI PROGRAM "AXIOO CLASS PROGRAM" KEPADA SISWA DAN ORANG TUA KELAS X TKJ
UPACARA PEMBUKAAN KEGIATAN SMEDIP FUN CAMP YANG DI IKUTI OLEH SELURUH SISWA KELAS X & XI SMK DIPONEGORO KARANGANYAR
BAPAK MUSTOPA SST. SELAKU KEPALA SEKOLAH BERSAMA DENGAN KONTINGEN SMEDIP YANG BERTUGAS MENJADI PASKIBRA KEC. KARANGANYAR
PERWAKILAN SISWA SMEDIP (XI TJKT 1) DIDAMPINGI WALI KELAS MENGIKUTI UPACARA PERINGATAN HUT RI KE-79 DI HALAMAN KANTOR KEC.KARANGANYAR
Upacara DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA Ke-79 di SMK DIPONEGORO KARANGANYAR
PENARIKAN SISWA PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL) JURUSAN TEKNIK SEPEDA MOTOR (TSM) DI AHASS MOTOR KAJEN
DOA BERSAMA DALAM RANGKA MEMPERINGATI 16 TAHUN BERDIRINYA SMK DIPONEGORO KARANGANYAR' KAB. PEKALONGAN
SOSIALISASI PROGRAM DAN PENGGUNAAN APLIKASI TALENTA NUSANTARA JAKARTA
KEJUARAAN TARKAM FUN RUN PELAJAR 5K DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA KAB. PEKALONGAN
PENERJUNAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN DI PT.INDOPASIFIK INDAHTAMA TANGERANG BANTEN
SMK Diponegoro Karanganyar Ikuti Peningkatan Kompetensi Teknis Guru Otomotif
Semangat Pagi Menyapa SMK Diponegoro Karanganyar
Monitoring Magang Kerja di AHASS Wahana Motor
Pengawas Bina Cabang Dinas Wilayah XII Jawa Tengah Melakukan Monitoring MPLS di SMK Diponegoro Karanganyar
Upacara Pembukaan MPLS SMK Diponegoro Tahun Ajaran 2024/2025
SMK Diponegoro Pekalongan Raih Peringkat 2 O2SN Tingkat Provinsi Jawa Tengah
SMK DIPONEGORO KARANGANYAR KAB. PEKALONGAN Melangkah Maju Bersama Axioo Class Program
Upacara Hari Pahlawan di SMK Diponegoro Karanganyar Kab. Pekalongan
MPLS SMK Diponegoro Karanganyar Kabupaten Pekalongan Tahun Pelajaran 2023/2024
Yuk bergabung di jurusan Broadcasting dan Perfilman (BDP)
Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (HARDIKNAS) 2023
Rekruitmen PT SNI SEVEN RETAIL oleh BKK SMK Diponegoro Karanganyar
"Si DOEL Sekolah" kontes menarik tentang keselamatan bersepeda motor, Modifikasi Motor, Talk Show di SMK Diponegoro Karanganyar
Kunjungan Industri dan Tour ke Semarang - Jogjakarta
Uji Presentasi Praktek Kerja Lapangan
Publikasi
Cara Instal Ulang PC/Laptop Windows 10
Mustoha, S.Kom
31 Oktober 24, 03:37
LK 3 LAPORAN BEST PRACTISE
Ike Lilis Herawati, S. Pd
27 November 23, 08:00
LOWONGAN KERJA
Suryatni Adi Nugrahani, S.Pd
15 Februari 23, 08:16
TURNERA SUBULATA TANAMAN HIAS SEBAGAI PENARIK PREDATOR ULAT API
Mustopa, SST
05 Agustus 22, 01:49
- Ki Hajar Dewantara
~ 🎊 Mars SMEDIP 🎗️ ~
Wahai generasi Indonesia
Kibarkan semangat cita-cita
Raihlah mimpi yang nyata, dengan belajar dan berdoa.
Bersama kami raih masa depan Melangkah maju kita tak gentar
Kreatif, Cerdas, Tampil inovatif
Berbekal ilmu mandiri.
SMK Diponegoro Pekalongan solusi buat negeri
SMK Diponegoro Pekalongan mengabdi sepenuh hati
SMK Diponegoro Pekalongan mendidik kader Islami
SMK Diponegoro Pekalongan unggul dalam prestasi
SMK Diponegoro Pekalongan Modern, Agamis, Unggul.